Arti kata EZ, salah satu istilah dan bahasa gaul yang sedang viral di dunia gaming. Istilah EZ baru-baru ini menjadi kata yang sering diucapkan oleh para gamers, khususnya dalam komunitas game online di Indonesia.
Arti kata EZ ini merupakan kependekan dari “easy game” yang bermaksud untuk mengejek kubu lawan. Namun, istilah EZ ini hanya salah satu dari banyak istilah dalam bahasa gaul gaming yang sering digunakan.
Selain EZ, ada beberapa istilah lain yang juga umum digunakan dalam dunia gaming. Berikut ini beberapa arti kata dari istilah atau bahasa gaul yang viral di komunitas game online Indonesia.
1. GG
Salah satunya adalah “GG”, yang merupakan singkatan dari “good game” atau “permainan yang bagus”.
Istilah ini biasanya digunakan sebagai bentuk penghargaan atau apresiasi terhadap lawan setelah selesai bermain.
2. GGWP
Ada juga varian lain dari “GG”, yaitu “GGWP” yang merupakan kependekan dari “good game, well played” yang memiliki arti permainan yang bagus dengan permainan yang baik.
3. Noob
Tinggalkan Balasan