Siapapun tentu saja dapat menjadi influencer, jadi kamu mungkin bisa mencobanya sehingga bisa menghasilkan uang dari internet.
- Menjadi Freelancer
Cara lainnya adalah bisa menjadi freelancer atau pekerja lepas, artinya kamu dapat mengerjakan sesuatu tanpa ikatan dari perusahaan.
Jadi, kamu hanya perlu melakukan pekerjaan sesuai dengan kesepakatan yang telah disepakati.
Kamu dapat menemukan berbagai pekerjaan lepas melalui beragam situs freelancer di internet dan kamu bisa memilih pekerjaan yang sesuai dengan keahlian.
Seperti, membuat desain atau ilustrasi digital, menulis artikel untuk media online, entri data, menjadi asisten virtual dan masih banyak yang lainnya.
- Menjadi Vlogger atau Blogger
Pekerjaan lain yang bisa kamu lakukan di era digitalisai ini dengan memanfaatkan internet adalah sebagai vlogger atau blogger.
Vlogger ini adalah orang yang membuat konten video dan memanfaatkan platform YouTube untuk menghasilkan keuntungan.
Sementara, untuk blogger ini adalah orang yang membuat konten melalui platform website atau blog. Umumnya, para blogger ini akan menulis artikel dengan kategori spefisik, mulai dari , keuangan, traveling dan yang lainnya.
- Bimbingan Belajar Online
Nah, buat kamu yang memiliki banyak ilmu pengetahuan di bidang tertentu, mungkin kamu bisa memanfaatkannya sebagai cara untuk mendapatkan uang dari internet.
5 Komentar